
Dishub Kukar Meningkatkan Pelayanan dengan Membentuk TRC yang Siap Respon Cepat.
Sudutindonesia.info, KUKAR – Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), Ahmad Junaidi mengungkapkan bahwa TRC Dishub Kukar telah berjalan selama 5–6 bulan dalam menjalankan tugasnya merespons cepat laporan masyarakat terkait permasalahan lalu lintas dan transportasi. Hal tersebut dilakukan untuk memberikan pelayanan yang optimal kepada masyarakat Dishub Kukar membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) yang…