
Kota Balikpapan Menggelar Kejuaraan Inkai yang Diikuti oleh Berbagai Tim.
Sudutindonesia.info, Balikpapan – Kejuaraan Cabang Institut Karate-DO Indonesia (INKAI) Kota Balikpapan Piala Danpomdam VI/Mulawarman II Tahun 2025 sukses digelar pada Sabtu & Minggu, 22 s.d. 23 Februari 2025 di GOR Mulawarman. Ajang bergengsi ini menjadi wadah bagi atlet-atlet muda untuk menunjukkan kemampuan terbaik mereka dalam olahraga karate. Kejuaraan ini dibuka secara resmi oleh Danpomdam VI/Mlw…